Sahabat semua pasti pernah mendengarkan apa itu Cd Image?
CD Image adalah copy dari CD aslinya yang sangat sama persis, CD image ini berupa File berekstensi ISO.
Banyak sekali aplikasi yang bisa membuat Cd image ini, diantaranya Nero Burning Room, Ultra Iso, Nero, iso Creator, dan lain sebagainya.
Khusus pada posting saya kali ini, saya akan membahas cara membuat cd/dvd image menggunakan Ultra Iso 9.

Langkah-langkahnya yaitu :

1. Jalankan aplikasi Ultra Iso.
2. Klik pada File (berada di pojok kiri ulta iso), lalu klik Open CD/DVD, lalu cari dimana tempat cd/dvd room yang berisi Installer yang mau dibuat ISO (dengan asumsi Cd/Dvd Installer harus sudah dimasukkan pada DVD Room).
3. Maka kira-kira hasilnya menjadi seperti ini (saya menggunakan DVD installer windows 7) :
4.  Lalu anda klik Tools, lalu anda klik Make CD/DVD Image...
5. Anda tidak usah merubah konfigurasi yang ada, namun jika ingin merubah nama output hasil, anda bisa mengklik pada tanda " ... " .
6. Terakhir anda tinggal mengklik Make, lalu tunggu hingga proses selesai.
Sangat mudah sekali bukan ?
Jika ada yang tidak dipahami, maka tanyakan melalui komentar.
>>>>>>>Selamat Mencoba<<<<<<<


Source : http://sipkom.blogspot.com/2012/03/cara-membuat-cddvd-image-iso-dengan.html#ixzz2LsHDtVEG
Cyber Blog System

Related Posts:

  • Membuat Kalkulator Sederhana dengan Delphi7Setelah kita mengetahui Tipe Data dan Operator pada Delphi, saya ingin memberikan contoh program kalkulator serderhana. Contoh program kalkulator serderhana ini sangat mudah dibuat dengan menggunakan program delphi, terutama … Read More
  • Tips Cara Transfer Pulsa SmartFitur baru buat Smart Kirim Pulsa, dulu bingung mau manfaatin gratisan internet smart tiap isi 50 ribu kan asyik tu ngisiin pulsa temen sambil dapet bonusan quota nya, sekarang asyik bener ada transfer pulsa antar smart, puls… Read More
  • Standard Intel Motherboard Front Panel PinoutSelamat siang kawan-kawan bloganakkomputer, siang ini saya ingin berbagi info aja bagi yang masih / sedang pusing mau nancepin pin untuk frontpanel. Yang masih bingung tentang front panel gag usah malu, saya juga masih bingun… Read More
  • FIX error rundll32.exe c:\windows\system32\NvCpl.dll,NvStartupApakah komputer anda terasa sangat lambat saat pertama kali dinyalakan?? Saat klik kanan saja, jam pasir pun lama sekali berputar? Atau muncul keterangan eror seperti gambar di bawah ini?Eror di atas artinya driver NVidia con… Read More
  • Percabangan Pada DelphiPercabangan dalam Delphi merupakan suatu sintaks dalam bahasa Pascal yang mensyaratkan suatu kondisi tertentu supaya statement atau kode program tersebut dapat dijalankan. Terdapat 2 jenis percabangan yang harus kita ketahui.… Read More

0 comments: